Resep Strawberry cheesecake oleh Fuji N
Berikut ini resep masakan Strawberry cheesecake. Resep Strawberry cheesecake yang dibuat oleh Fuji N cukup untuk .
Resep Strawberry cheesecake
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gr cream cheese
- 10 keping biskuit marie (sy pake regal)
- 60 gr margarin cair (sy pake palmia royal)
- 100 gr whipped cream bubuk di mixer dgn 150 ml air es
- 100 ml yoghurt plain kental (sy pake biokul)
- 1/2 sdt vanili cair
- 1 sdm gelatin halal seduh dgn air panas
- 50 gr gula bubuk
- Selai strawberry
- Buah strawberry untuk hiasan
Cara Membuat
- Campur margarin cair dengan biskuit yg sudah dihaluskan. Masukan loyang padatkan, masukan ke dalam freezer selama 5 menit sampai set. Sisihkan
- Kocok cream cheese, gula, vanila, yoghurt sampai rata.
- Kocok whipped cream dgn air es sampai kaku, masukan campuran cream cheese kocok sampai rata. Masukan gelatin larut aduk rata
- Masukan kedalam loyang yg ada biskuitnya. Ratakan. Simpan dalam freezer (sy masukan sekitar 8 jam)
- Sesudah set, hias sesuai selera.
- Bikin lagi pake oreo
Itulah Resep Strawberry cheesecake, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Strawberry cheesecake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Strawberry cheesecake diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Strawberry cheesecake dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2018/10/resep-strawberry-cheesecake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.