Resep Nasi goreng with saus gochujang By Trianna

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi goreng with saus gochujang By Trianna
  • Resep Nasi goreng with saus gochujang oleh Trianna

    Inilah cara memasak Nasi goreng with saus gochujang. Resep Nasi goreng with saus gochujang yang dishare oleh Trianna dapat disajikan 1 porsi.



    resep lengkap untuk Nasi goreng with saus gochujang


    Resep Nasi goreng with saus gochujang


    Porsi: 1 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 sdm gochujang (chili paste)
    2. 1/2 sdm gula pasir
    3. 1 sdm soy sauce
    4. 1 sdm sesame oil
    5. 1 batang daun bawang (iris tipis)
    6. bakso sapi (iris tipis, optional)
    7. 1 butir telur (digoreng ala telur mata sapi, 1/2 matang)

    Langkah

    1. Ambil nasi 1 porsi (2,5 centong nasi) drizzle dengan minyak sedikit.

    2. Campur di mangkok, gochujang, gula, soy sauce, sesame oil, aduk sampai gula hancur.

    3. Beri minyak sedikit, goreng bakso, masukkan bumbu campuran, lalu nasi, goreng dan aduk rata hingga agak gosong (sesuai selera). Terakhir masuk daun bawang, aduk rata.

    4. Taruh telur mata sapi 1/2 matang diatas nasi (tips : campurkan dengan telurnya yang lumer itu, enak banget!)




    Itulah Resep Nasi goreng with saus gochujang, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Nasi goreng with saus gochujang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi goreng with saus gochujang By Trianna diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi goreng with saus gochujang By Trianna dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2017/12/resep-nasi-goreng-with-saus-gochujang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.