Resep Ayam Bakar Bacem oleh Asyifa Suyono
Inilah resep Ayam Bakar Bacem. Resep Ayam Bakar Bacem yang dibuat oleh Asyifa Suyono cukup untuk .
Resep Ayam Bakar Bacem
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ayam potong
- Bumbu halus :
- 8 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 3 buah kemiri
- Bumbu pelengkap :
- 4 lembar daun salam
- 2 ruas lengkuas
- 8 sendok makan kecap manis
- 1/4 gram gula merah
- secukupnya Garam
- secukupnya Penyedap rasa
- 750 ml air
- Bumbu olesan :
- secukupnya Kecap manis
- Sedikit lada bubuk
- Kuah ungkepan ayam
Langkah
Cuci ayam sampai bersih dan haluskan bawang merah, bawang putih, kemiri..
Siapkan panci untuk meungkep ayam.. Masukan ayam, bumbu halus, dan bumbu pelengkap
Rebus ayam hingga empuk serta bumbunya meresap dan airnya berkurang kira-kira setengah bagian.. Siapkan bumbu olesan dan ayam siap untuk dibakar
Bakar hingga ayam mengkaramel atau sesuai selera tingkat kegosongan. Ayam siap disajikan
Demikianlah Resep Ayam Bakar Bacem, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Ayam Bakar Bacem diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Bakar Bacem Kiriman dari Asyifa Suyono diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Bakar Bacem Kiriman dari Asyifa Suyono dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/01/resep-ayam-bakar-bacem-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.