Resep Tahu cumi rempah kecap Oleh wenny yonathan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tahu cumi rempah kecap Oleh wenny yonathan
  • Resep Tahu cumi rempah kecap oleh wenny yonathan

    Berikut ini adalah resep cara membuat Tahu cumi rempah kecap. Resep Tahu cumi rempah kecap yang dibuat oleh wenny yonathan bisa jadi .



    gambar untuk resep makanan Tahu cumi rempah kecap


    Resep Tahu cumi rempah kecap


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 kg cumi basah
    2. 1 buah jeruk nipis untuk bersihkan cumi
    3. 2 bh cabe merah potong iris
    4. 3 bh cabe ijo potong iris
    5. 5 bh cabe rawit
    6. 2 siung bawang merah iris
    7. 3 siung bawang putih iris
    8. 1/2 buah bawang bombay iris cincin
    9. 3 lbr daun salam
    10. 1 sere geprek
    11. 1 ruas jahe iris tipis
    12. 1 ruas lengkuas geprek
    13. 1 ruas kunyit iris tipis
    14. 3 sendok makan saos tiram
    15. 2 sendok makan kecap manis
    16. secukupnya Air
    17. Minyak secukupnya (saya pakai minyak zaitun)
    18. secukupnya Garam
    19. secukupnya Gula

    Cara Membuat

    1. Cuci bersih cumi dan rendam dengan jeruk nipis sebentar dan sisihkan

    2. Tumis menggunakan bawang putih, bawah merah, bawang bombay sampai harum

    3. Masukkan daun salam, sere, lengkuas, kunyit, cabe merah, cabe ijo, cabe rawit sampai matang..

    4. Masukkan cumi & masak sebentar

    5. Masukkan saos tiram, kecap manis dan tambahkan air secukupnya.. Masak sampai matang.. (jangan terlalu lama, cuminya bisa alot)

    6. Tes rasa, jika msh kurang cukup tambah garam sedikit, gula..

    7. Tes rasa lgi jika oke matikan api & sajikan




    Demikianlah Resep Tahu cumi rempah kecap, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tahu cumi rempah kecap diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tahu cumi rempah kecap Oleh wenny yonathan diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Tahu cumi rempah kecap Oleh wenny yonathan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/01/resep-tahu-cumi-rempah-kecap-oleh-wenny.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.