Resep Ikan mas sambal matah Karya neneng agustini

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Ikan mas sambal matah Karya neneng agustini
  • Resep Ikan mas sambal matah oleh neneng agustini

    Berikut ini adalah resep memasak Ikan mas sambal matah. Resep Ikan mas sambal matah yang dishare oleh neneng agustini bisa jadi .



    cara membuat Ikan mas sambal matah


    Resep Ikan mas sambal matah


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 8 Buah Cabai Merah Pedas
    2. 5 Buah Cabai Merah Keriting
    3. 5-7 Buah Bawang Merah
    4. 3 Siung Bawang Putih
    5. 2 Batang Serai
    6. 3-4 Lembar Daun Jeruk Purut
    7. 1 Buah jeruk Nipis (Bisa diganti Limau atau pun bisa 22nya)
    8. 1 Buah Terasi Bakar
    9. 3 Buah Tomat Hijau
    10. Secukupnya Minyak Goreng
    11. Secukupnya Garam
    12. Secukupnya gula
    13. 1 kg ikan mas potong sesuai selera cuci bersih
    14. lumuri ikan mas dengan garam atau bisa pakai bumbu ikan goreng

    Langkah

    1. Iris semua bahan Tipis-tipis kecuali tomat, tomat diiris kasar

    2. Masukkan terasi bakar dengan cara di tabur

    3. Masukkan jeruk nipis, gula dan garam

    4. Panaskan Minyak 7-10 Sdm atau dikira2 yaa buntik

    5. Tuang minyak ke dalam irisan bahan2

    6. Goreng ikan mas sampai matang

    7. Tata ikan mas dipiring dan lumuri dengan sambal matah nya buntik ??

    8. Ps. Kalau saya mencuci ikan dengan belimbing wuluh jadi ikan tidak bau amis bun.. ???




    Demikianlah Resep Ikan mas sambal matah, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Ikan mas sambal matah diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan mas sambal matah Karya neneng agustini diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Ikan mas sambal matah Karya neneng agustini dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/02/resep-ikan-mas-sambal-matah-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.