Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos oleh -dena-
Berikut ini adalah resep cara membuat Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos. Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos yang dibuat oleh -dena- bisa disajikan 3 orang.
Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos
Porsi: 3 orang
Bahan-bahan
- 100 gr tuna (aku belinya satu plastik harga nya 13k di mang sayur) di cuci beri jeruk nipis
- 1 ruas jari jahe memarkaan
- Bumbu halus
- 4 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 bungkus kemiri yang 500an
- 1 ruas jari kunyit
- 6 biji cabai rawit
Langkah
-
Panaskan minyak untuk menumis, masukan bumbu halus, jahe yang telah di geprek, dimasak hingga harum. Tambahkan air 1 L (kira kira aja, bakal nyusut soalnya)
-
Masukan ikan tuna nya tambahkan garam dan gula masak hingga air menyusut. Kalau ingin ditambah air lagi boleh secukupnya saja.
-
Masak kurang lebih 20menit, hingga bumbu meresap di ikan
-
Hidangkan selagi hangat bersama nasi panas. Aku hari ini dengan di tambah cah bayam. Mannttaapp
Itulah Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos - -dena- diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Masak Tuna Bumbu Kuning In 'd Kos - -dena- dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/02/resep-masak-tuna-bumbu-kuning-in-kos.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.