Resep Tumis Pokcoy Tofu oleh Kurnia Pratiwi (@niapratiwi0704)
Inilah resep masakan Tumis Pokcoy Tofu. Resep Tumis Pokcoy Tofu yang dibuat oleh Kurnia Pratiwi (@niapratiwi0704) bisa disajikan .
Resep Tumis Pokcoy Tofu
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 ikat Pokcoy
- 1 biji Tofu, diiris sesuai selera digoreng sampai sedikit kecokelatan
- 2 siung bawang putih, diiris tipis
- 2 siung bawang merah, diiris tipis
- 3 biji cabe (sesuai selera) diiris tipis
- 1/2 buah bawang bombay, diiris tipis
- 1 butir telur, kocok lepas
- secukupnya garam
- secukupnya penyedap rasa
- secukupnya gula
- sesuai selera kecap manis
- secukupnya air
Langkah
-
Tumis bawang putih, bawang merah, cabe,bawang bombay sampai harum
-
Masukkan telur yang dikocok lepas, orak arik
-
Masukkan gula, garam, kecap penyedap rasa, koreksi rasa
-
Masukkan tofu, jangan lupa diaduk supaya meresap
-
Jika ingin sedikit berkuah bisa ditambahkan air sesuai selera
-
Tunggu hingga mendidih baru masukkan pokcoy supaya pokcoy tetap segar dan krenyes-krenyesssss
-
Supaya pokcoy tetap hijau setelah matang segera angkat tumisan dari wajan karena uap panas di wajan bisa membuat sayuran hijau layu
-
Tumis pokcoy siap disajikan dengan nasi panas, selamat mencoba.....
Demikianlah Resep Tumis Pokcoy Tofu, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Tumis Pokcoy Tofu diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis Pokcoy Tofu Oleh Kurnia Pratiwi (@niapratiwi0704) diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Tumis Pokcoy Tofu Oleh Kurnia Pratiwi (@niapratiwi0704) dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/02/resep-tumis-pokcoy-tofu-oleh-kurnia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.