Resep Pizza roti tawar By Wayan Arie Widyastuti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pizza roti tawar By Wayan Arie Widyastuti
  • Resep Pizza roti tawar oleh Wayan Arie Widyastuti

    Dibawah ini adalah resep memasak Pizza roti tawar. Resep Pizza roti tawar yang ditulis Wayan Arie Widyastuti cukup untuk .



    resep makanan Pizza roti tawar


    Resep Pizza roti tawar


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 10 lembar roti tawar
    2. 200 ml susu cair
    3. 1 sdt fermipan
    4. 1 buah bawang bombay
    5. 1 bgks saos bolognese  (yg tersedia dirumah) atau boleh saos lain
    6. 1 bgks sosis
    7. 1 buah wortel iris kecil
    8. 1 Buah buncis iris kecil
    9. 1 block keju cheddar (harusnya keju quick melt...)
    10. 1 sdm margarin

    Langkah

    1. Roti tawar dipotong-potong kecil dan dicampur dengan susu tambahkan fermipan yang sudah diberi air hangat, diamkan 15-20 menit agar mengembang

    2. Siapkan bahan-bahan isian : tumis bawang bombay, masukkan wortel dan buncis yang telah dipotong, masukkan sosis, apabila sdh agak matang masukkan saus bolognese, sisihkan

    3. Adonan dasar pizza yang sudah siap, tata di teflon dan tusuk-tusuk dengan garpu, masukkan bahan isian dan beri keju diatasnya

    4. Panggang dengan teflon selama 10-15 menit, jadi deh pizza teflon simple




    Itulah tadi Resep Pizza roti tawar, Semoga berguna untuk anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pizza roti tawar diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pizza roti tawar By Wayan Arie Widyastuti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pizza roti tawar By Wayan Arie Widyastuti dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/03/resep-pizza-roti-tawar-by-wayan-arie.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.