Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal By Friyudhaaa Biermannn

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal By Friyudhaaa Biermannn
  • Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal oleh Friyudhaaa Biermannn

    Berikut ini cara memasak Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal. Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal yang ditulis Friyudhaaa Biermannn cukup untuk 2 porsi.



    resep lengkap untuk Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal


    Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal


    Porsi: 2 porsi

    Bahan-bahan

    1. 2 lbr roti tawar tanpa pinggir
    2. 1 batang keju chedar
    3. 1 buah kiwi
    4. 1 saset mentega blueband
    5. 3 sendok makan saus nanas oles

    Langkah

    1. Potong pinggiran roti, ambil tengah nya saja

    2. Oles mentega di permukaan roti merata..

    3. Masukan parutan keju di atas mentega

    4. Lipat roti dan tekan pinggiran nya agar parutan keju tidak keluar

    5. Oles bagian luar atas dan bawah oleh mentega dan tempel irisan kiwi di salah satu bagian nya

    6. Lalu oleskan saus nanas di atas kiwi dan roti merata

    7. Panggang 4menit api kecil

    8. Hidangkan selagi panas

    9. Rasakan sensasi asam asin yang luar biasa..




    Demikianlah Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal By Friyudhaaa Biermannn diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Roti keju bakar (buka puasa) anti gagal By Friyudhaaa Biermannn dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/03/resep-roti-keju-bakar-buka-puasa-anti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.