Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete oleh Nadia K Dewi
Inilah resep cara membuat Sambal Goreng Kentang Udang Pete. Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete yang dishare oleh Nadia K Dewi bisa menjadi .
Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete
Porsi:
Bahan-bahan
- Kentang 2 biji yang besar
- 1/4 Kg Udang, kupas cuci beri jeruk nipis
- 3 papan Pete
- Bumbu halus:
- 10 biji Bawang merah
- 7 biji Bawang putih
- 10 biji Cabe kecil
- 5 biji Cabe keriting
- 3 biji Kemiri
- 1 biji Tomat
- Laos 2 ruas geprek
- Daun jeruk 5 lembar iris-iris
Langkah
-
Potong-potong kentang bentuk dadu, rebus sekitar 10 menit
-
Tumis bumbu halus, beri lengkuas dan daun jeruk. Hingga harum
-
Masukkan pete yang sudah dipotong-potong. Tambahkan udang.
-
Tambahkan air sedikit. Beri garam, gula, lada, dan kecap sedikit bila suka
-
Masukkan kentang. Aduk rata
Itulah tadi Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete Karya Nadia K Dewi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal Goreng Kentang Udang Pete Karya Nadia K Dewi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/03/resep-sambal-goreng-kentang-udang-pete.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.