Resep Steamed banana cake (Rice Cooker) oleh Linda hap
Berikut ini adalah resep Steamed banana cake (Rice Cooker). Resep Steamed banana cake (Rice Cooker) yang dibuat oleh Linda hap bisa disajikan .
Resep Steamed banana cake (Rice Cooker)
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 buah pisang ambon (mateng)
- 8 sdm tepung terigu
- 3 sdm gula pasir (sesuai selera)
- 1 sdt baking powder
- 1/2 sdt baking soda
- 1 sdm margarin cair
Langkah
Hancurkan pisang dg garpu sampai lembut (jgn diblender untuk memdapatkan tekstur pisangnya)
Cairkan margarin kemudian campurkan ke pisang yang sudah dihancurkan. Sisihkan
Campur tepung terigu, gula pasir, baking powder, sedikit garam (untuk penyeimbang rasa) dan baking soda
Masukkan campuran di atas ke dlm pisang yang sudah dihancurkan. Aduk sampai tercampur semua.
Siapkan rice cooker beserta kukusannya tunggu sampai air mendidih
Siapkan loyang dan olesi dengan mentega
Jika kukusan sudah siap masukkan adonan dan kukus selama 1jam.
Banana cake siap dihidangkan ??
Demikianlah Resep Steamed banana cake (Rice Cooker), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Steamed banana cake (Rice Cooker) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Steamed banana cake (Rice Cooker) Karya Linda hap diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Steamed banana cake (Rice Cooker) Karya Linda hap dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/03/resep-steamed-banana-cake-rice-cooker.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.