Resep Bitterballen Makaroni oleh Rubi's Kitchen
Dibawah ini adalah resep masakan Bitterballen Makaroni. Resep Bitterballen Makaroni yang ditulis Rubi's Kitchen dapat disajikan .
Resep Bitterballen Makaroni
Porsi:
Bahan-bahan
- 3 buah Kentang ukuran sedang
- 100 gram Kornet/Ayam
- 100 gram Makaroni
- 75 gram Keju cheddar
- 100 ml Susu cair
- 1 siung Bawang bombay ukuran kecil
- 3 siung Bawang putih
- 2 sdm Tepung terigu
- 1 butir Telur
- secukupnya Tepung panir
- secukupnya Tepung terigu
- secukupnya Garam
- secukupnya Merica
- secukupnya Minyak goreng
Langkah
-
Rebus kentang sampai empuk, hancurkan sampai halus.
-
Rebus makaroni kurang lebih 15 menit, angkat tiriskan.
-
Panaskan minyak. Masukkan bawang bombai, bawang putih kemudian masukkan kornet (optional bisa diganti dengan yg lain). Tambahkan 2 sendok tepung terigu, aduk rata.
-
Masukkan kentang yg telah dihaluskan, makaroni rebus, aduk rata. Bumbui dengan garam dan merica, aduk lagi. Tambahkan keju cheddar yg telah diparut, aduk. Terakhir tambahkan susu cair sedikit demi sedikit, aduk rata.
-
Dinginkan terlebih dahulu adonan. Setelah dingin, bentuk bulat adonan sesuai selera.
-
Masukkan adonan ke dalam tepung terigu kemudian telur lalu terakhir tepung panir.
-
Simpan di dalam kulkas kurang lebih 1 jam.
-
Goreng dalam minyak panas. Sajikan dengan saos sambal dan mayones.
Itulah Resep Bitterballen Makaroni, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bitterballen Makaroni diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bitterballen Makaroni Dari Rubi's Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bitterballen Makaroni Dari Rubi's Kitchen dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/04/resep-bitterballen-makaroni-dari-rubi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.