Resep Wedang ronde pelangi oleh Nia Hariyanto
Dibawah ini adalah resep masakan Wedang ronde pelangi. Resep Wedang ronde pelangi yang dishare oleh Nia Hariyanto bisa disajikan 10 porsi.
Resep Wedang ronde pelangi
Porsi: 10 porsi
Bahan-bahan
- 250 gram tepung ketan
- 3 sdm kacang tanah, sangrai tumbuk kasar
- 3 buah jahe besar, geprek
- 5 lembar daun pandan
- 250 gram gula merah
- 1 sdt garam
- pewarna merah dan hijau
Langkah
Campur tepung ketan dgn garam, beri sedikit demi sedikit air, uleni sampe kalis. Bagi adonan menjadi 2, beri warna merah dan hijau Lalu bulatkan sprti kelereng, rebus dalam air mendidih hingga mengambang / mengapung. Angkat tiriskan, sisihkan
Masak gula merah, daun pandan, jahe, dan beri sedikit garam dalam 1,5 liter air Rebus hingga mendidih
Masukkann bola bola ketan td dalan rebusan air gula dan jahe.. Wedang ronde siap di sajikan dengan kacang tanah sangrai.. Hmmm di jamin bisa hangatin badan dehh Selamat mencoba
Demikianlah tadi Resep Wedang ronde pelangi, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Wedang ronde pelangi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Wedang ronde pelangi By Nia Hariyanto diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Wedang ronde pelangi By Nia Hariyanto dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/04/resep-wedang-ronde-pelangi-by-nia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.