Resep Choi pan Oleh beta asmoengin

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Choi pan Oleh beta asmoengin
  • Resep Choi pan oleh beta asmoengin

    Dibawah ini adalah resep masakan Choi pan. Resep Choi pan yang ditulis beta asmoengin bisa jadi 25 porsi.



    cara membuat Choi pan


    Resep Choi pan


    Porsi: 25 porsi

    Bahan-bahan

    1. Isi
    2. 400 gr bengkoang
    3. 100 gr wortel
    4. 30 gr ebi
    5. 5 siung bawang putih
    6. 2 sdt gula pasir
    7. 1/2 sdt garam
    8. 1/4 sdt kaldu jamur
    9. 1/4 sdt lada
    10. Sedikit air
    11. Kulit
    12. 100 gr tepung beras
    13. 25 gr sagu tani
    14. 125 ml air panas
    15. Sejumput garam
    16. Sedikit sagu tani untuk taburan

    Langkah

    1. Siapkan isiannya. Kupas wortel dan benkoang

    2. Parut bengkoang dan wortel dengan parutan selada

    3. Rendam ebi. Air bekas rendaman jangan dibuang. Siapkan di cobek bersama bawang putih

    4. Geprek kasar bawang putih. Uleg lembut ebi

    5. Panaskan minyak. Tumis bawang putih hingga harum.

    6. Masukkan ebi. Aduk rata.

    7. Setelah itu masukkan wortel bengkoangy

    8. Tambahkan air rendaman ebi sedikit. Secukupnya untuk melemaskan isian dan memghindari gosong. Bumbui lada bubuk, gula, garam, kaldu jamur bubuk

    9. Koreksi rasa. Siap digunakan

    10. Siapkan bahan kulitnya. Tepung beras campur tepung sagu tani atau tapioka serta sedikit garam. Campur rata.




    Itulah tadi Resep Choi pan, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Choi pan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Choi pan Oleh beta asmoengin diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Choi pan Oleh beta asmoengin dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/05/resep-choi-pan-oleh-beta-asmoengin.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.