Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry) oleh Eripin
Berikut ini adalah cara membuat Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry). Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry) yang dibuat oleh Eripin bisa disajikan 4 porsi.
Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry)
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 4-5 potong Daging ayam (bagian sayap)
- 2 siung Bawang putih
- 1 siung Bawang bombay/merah
- 1 buah Wortel
- 1 buah Kentang
- 1 buah Terong
- 2 butir Telur ayam
- 2 kotak Bumbu soup curry
- secukupnya Air putih
- secukupnya Minyak(untuk tumis sayur)
- secukupnya Mayones
- secukupnya Garam
Langkah
-
Cuci sayurnya dan dipotong.Daging ayamnya dikasi(cat) Mayones dan garam.Setelah itu masukkan oven.
Selain itu, siapkan telur rebus. -
Tumis bawang putih dan bawang.Kalau sudah matang baru tambah Kentang, wortel. Terus dikasi air putih untuk rebus.
-
Ambil dan pindahkan daging ayam dari oven ke pot setelah warna kulit ayamnya jadi coklat.
Habis itu mulai bakar terong di oven. -
Terong yang sudah dibakar dimasukkan pot dan rebus sekitar 4-5 minit lagi.
-
Matikan api dulu untuk sementara dan kasi bumbu carry.
Kali ini pakai yang "?????????Soup curry no takumi).
Enaknya isinya terlengkap powder cabe dan bisa menyesuaikan pedasnya tergantung pada masing masing. -
Setelah kadi bumbunya, aduk agar bumbunya leleh secepatnya. Menyalakan api lagi dan rebus sekitar 3 minit sudah selesai. (^^)/~~
Demikianlah tadi Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry), Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry) - Eripin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto Curry Sapporo(??????/Soup curry) - Eripin dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/05/resep-soto-curry-sapporosoup-curry.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.