Resep Marble Chiffon Cupcake oleh Ardhani Restianti Novita Hapsari
Inilah cara memasak Marble Chiffon Cupcake. Resep Marble Chiffon Cupcake yang dibuat oleh Ardhani Restianti Novita Hapsari bisa menjadi .
Resep Marble Chiffon Cupcake
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A:
- 3 Kuning Telor
- 1/8 sdt garam
- 24 gr Minyak sayur/corn oil
- 24 g susu cair/santan
- 1/2 sdt vanilla esen/pasta
- 45 g Tepung Kunci
- Secukupnya pasta pandan dan kopi moka
- 1/8 sdt Baking Powder,sejumput aja
- Bahan B:
- 3 butir putih telur
- 1/2 sdt air jeruk nipis
- 50 g Gula Pasir
Cara Membuat
-
Siapkan bahan
-
Kocok kutel kurleb 1 menit. Masukkan susu, minyak, garam, vanila dan pasta pandan. Aduk rata
-
Masukkan tepung terigu dan baking powder. Aduk rata. Sisihkan
-
Kocok putel dan air jeruk nipis sampai berbusa. Masukkan gula bertahap kocok dengan speed tinggi sampai kaku
-
Ambil sepertiga adonan putel. Masukkan ke adonan pandan. Aduk balik sampai homogen lakukan 3 tahap.
-
Bagi 2 adonan. Beri pasta coklat di salah satunya
-
Tuang ke cup case bergantian antara pandan dan coklat seperti membuat marmer cake
-
Panggang kurleb 30-40 menit. Memang awalnya naik tinggi. Setelah dikluarin nanti mimpes.
-
Siap disajikan
-
Cantik dalamnya
Itulah tadi Resep Marble Chiffon Cupcake, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Marble Chiffon Cupcake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Marble Chiffon Cupcake Dari Ardhani Restianti Novita Hapsari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Marble Chiffon Cupcake Dari Ardhani Restianti Novita Hapsari dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/07/resep-marble-chiffon-cupcake-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.