Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing oleh Indry Hapsari
Inilah resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing. Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing yang ditulis Indry Hapsari cukup untuk 1 porsi.
Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 4 lembar lettuce
- 1 buah tomat merah besar
- 1 potong dada ayam
- Bahan dressing/ sauce :
- 2 sdm air perasan jeruk lemon (kalau gak ada bisa pakai nipis)
- 1 sdt madu
- sejumput garam
- sedikit merica
Langkah
Cuci bersih ayam, lumuri air perasan jeruk lemon/nipis dan garam, remas-remas, diamkan sesaat, cuci bersih kembali. Lalu kukus ayam sampai matang, dinginkan, iris-iris tipis atau potong dadu, sisihkan
Cuci bersih lettuce dan tomat, gunakan air matang saat bilasan terakhir. Lalu sobek-sobek lettuce dan potong-potong tomat sesuai selera, sisihkan
Cara membuat salad dressing/ sauce : campur semua bahan, aduk merata, dressing siap digunakan
Penyelesaian : tata lettuce dan tomat dalam mangkuk/piring saji. taburi irisan ayam, lalu tuang dressing/sauce diatasnya. Salad siap disajikan
Freshness in one bite ??
Demikianlah Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing Kiriman dari Indry Hapsari diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Healthy VeggieChick Salad With Honey Lemon Dressing Kiriman dari Indry Hapsari dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/09/resep-healthy-veggiechick-salad-with.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.