Resep Lempah kuning oleh Restia
Inilah resep memasak Lempah kuning. Resep Lempah kuning yang ditulis Restia bisa jadi .
Resep Lempah kuning
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg ikan ekor kuning
- 200 gram nanas
- 400 cc air
- bumbu halus
- 3 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 5 buah cabai rawit besar (cabe domba)
- 2 buah cabai merah
- 2 ruas kunyit bakar
- 2 buah kemiri
- secukupnya terasi
- bumbu geprek:
- 1 batang serai
- 1 ruas lengkuas
- bumbu lain:
- gula, garam, lada bubuk, air asam jawa, jeruk kunci
Langkah
-
Rebus air hingga mendidih, rebus bumbu halus dan bumbu geprek hingga bau langu hilang
-
Masukkan ikan yg telah dipotong dan d bersihkan, masak hingga matang
-
Tambahkan gula, garam, lada bubuk, air asam jawa, dan perasan jeruk kunci
-
Terakhir masukkan nanas. Masak sebentar. Sajikan
Itulah tadi Resep Lempah kuning, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Lempah kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Lempah kuning Oleh Restia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Lempah kuning Oleh Restia dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/09/resep-lempah-kuning-oleh-restia.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.