Resep Mie Kuah Udang ?? oleh yeni wijoyo
Berikut ini adalah resep cara membuat Mie Kuah Udang ??. Resep Mie Kuah Udang ?? yang dishare oleh yeni wijoyo bisa disajikan 15 porsi.
Resep Mie Kuah Udang ??
Porsi: 15 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg Mie kuning basah
- 1/4 Tauge
- 10 buah Tahu
- 1/2 kg udang segar
- Secukupnya Seledri
- secukupnya cabai Rawit
- 6 siung bawang merah
- 5 siung bawang putih
- 1/4 cabe merah / sesuai selera
- 2 ruas Jahe
- 3 butir Kemiri
- secukupnya Merica
- Garam
- Gula
- Penyedap
- Tepung Maizena (saya tepung sagu / kanji)
Cara Membuat
-
Bersihkan udang basah dari kepala nya, biarkan kulitnya.
-
Haluskan bumbu (bawang merah, bawang putih, cabe merah, kemiri, merica dan jahe)
-
Rebus udang yang dibersihkan dengan air cukup banyak (saya menggunakan panci sedang) karena air rebusan akan kita gunakan sebagai kuah.
-
Tiriskan udang, sisakan sedikit agar utuh, blender halus, sisihkan
-
Tumis bumbu halus, beri garam, gula dan penyedap (di icip ya bunda)
-
Masukan bumbu yang sudah di haluskan kedalam air rebusan udang, rebus kembali hingga mendidih.
-
Goreng tahun dan potong sesuai selera
-
Setelah mendidih, kecilkan api, larutkan maizena atau tepung sagu stengah gelas, masukan kedalam kuah udang tadi, teksturnya kental ya bunda.
-
Susun Mie basah yang sudah di cuci (dengan air hangat) beri tauge, tahu, siram kuah dan taburi dengan irisan seledri dan potongan cabaibrawit.
-
Sajikan hangat.
-
Nb: jika dingin kuah akan encer, sebaiknya hidangkan selagi panas.
Itulah Resep Mie Kuah Udang ??, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mie Kuah Udang ?? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Kuah Udang ?? - yeni wijoyo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Kuah Udang ?? - yeni wijoyo dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/10/resep-mie-kuah-udang-yeni-wijoyo.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.