Resep Klappertaart Kukus oleh May.
Berikut ini adalah resep cara membuat Klappertaart Kukus. Resep Klappertaart Kukus yang dishare oleh May. bisa jadi .
Resep Klappertaart Kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan A
- 1,5 gelas tepung terigu
- 1 gelas susu cair
- 2 butir kuning telur
- Bahan B
- 2 gelas air kelapa
- 1 gelas susu cair
- 100 gram margarin
- Bahan C
- 1 butir daging kelapa parut
- secukupnya kismis (saya pakai kurma potong dadu)
- secukupnya bubuk kayu manis
- secukupnya keju
Langkah
Campurkan bahan A sampai teraduk rata
Siapkan panci/wajan anti lengket. Masukkan bahan B. Aduk. Masukkan bahan A ke dalam panci. Aduk rata. Nyalakan kompor.
Jika sudah mengental dan meletup, masukkan daging kelapa parut. Aduk rata sebentar. Matikan kompor.
Letakkan adonan dalam cetakan. Beri kismis, keju, dan bubuk kayu manis di atasnya.
Kukus selama 10 menit
Sajikan selagi hangat atau dingin lebih nikmat. Selamat mencoba.
Demikianlah tadi Resep Klappertaart Kukus, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Klappertaart Kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Klappertaart Kukus Karya May. diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Klappertaart Kukus Karya May. dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/11/resep-klappertaart-kukus-karya-may.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.