Resep Puding jagung manis lapis santan Karya Metta Surya

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding jagung manis lapis santan Karya Metta Surya
  • Resep Puding jagung manis lapis santan oleh Metta Surya

    Berikut ini adalah cara memasak Puding jagung manis lapis santan. Resep Puding jagung manis lapis santan yang ditulis Metta Surya dapat disajikan 5 porsi.



    resep makanan Puding jagung manis lapis santan


    Resep Puding jagung manis lapis santan


    Porsi: 5 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 sachet tepung agar2 tanpa warna
    2. 1 buah jagung manis
    3. 1/4 buah kelapa dibuat santan 400 ml
    4. 10 sdm gula pasir
    5. 400 ml air
    6. 3 lembar daun pandan

    Langkah

    1. Parut jagung manis kemudian beri air 400 ml. saring dan masukkan ke panci

    2. Bagi 2 tepung agar2

    3. 1/2 nya masukkan ke air saringan jagung dan tambahkan gula pasir 5 sdm (kalo suka manis bisa ditambahin)

    4. Masak sampai mendidih dan tuang ke dalam cetakan

    5. Sambil menunggu mengeras, parut kelapa dan beri air 400ml untuk santannya

    6. Masak santan, daun pandan dan tambahkan gula pasir 5 sdm (bisa lebih)

    7. Tuang kan ke atas cetakan jagung tadi. pelan-pelan ya biar bagus hasilnya

    8. Tunggu mengeras dan masukkan kulkas. taraaaa sudah jadi nih




    Itulah tadi Resep Puding jagung manis lapis santan, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Puding jagung manis lapis santan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding jagung manis lapis santan Karya Metta Surya diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding jagung manis lapis santan Karya Metta Surya dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/11/resep-puding-jagung-manis-lapis-santan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.