Resep Rainbow Cake Kukus (3) Kiriman dari Defa Ade Faruq

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Rainbow Cake Kukus (3) Kiriman dari Defa Ade Faruq
  • Resep Rainbow Cake Kukus (3) oleh Defa Ade Faruq

    Dibawah ini adalah resep cara membuat Rainbow Cake Kukus (3). Resep Rainbow Cake Kukus (3) yang ditulis Defa Ade Faruq bisa disajikan .



    resep masakan Rainbow Cake Kukus (3)


    Resep Rainbow Cake Kukus (3)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 100 gram terigu protein rendah
    2. 100 gram gula pasir
    3. 100 gram margarine
    4. 5 butir telur
    5. 1 saset susu dancow
    6. 1 saset skm
    7. 1 sdm maizena
    8. 1 sdt SP
    9. Secukupnya vanili bubuk
    10. 6 pewarna makanan
    11. secukupnya Butter cream
    12. secukupnya Keju parut

    Langkah

    1. Masukkan Gula,telur,sp kocok dengan mixer kecepatan tinggi sampai mengembang kira2 15mnt.

    2. Setelah mengembang,turunkan speed mixer ke rendah,masukkan terigu,susu bubuk, susu kental manis,vanili,maizena.

    3. Kemudian setelah tercampur,masukkan mentega yg dicairkan,aduk sebentar matikan mixer.

    4. Kemudian bahan adonan,kita pisahkan diwadah sesuai warnanya,

    5. Kukus adonan yg sudah diwarnai,setiap satu warna Kita kukus kurang lebih 5mnt yaa,sampai adonan warna selsai..dinginkan hias sesuai selera ya...aq dengan butter cream dan keju...




    Demikianlah tadi Resep Rainbow Cake Kukus (3), Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Rainbow Cake Kukus (3) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rainbow Cake Kukus (3) Kiriman dari Defa Ade Faruq diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Rainbow Cake Kukus (3) Kiriman dari Defa Ade Faruq dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/11/resep-rainbow-cake-kukus-3-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.