Resep Terong bakar, acar tomat Oleh lina karlina

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Terong bakar, acar tomat Oleh lina karlina
  • Resep Terong bakar, acar tomat oleh lina karlina

    Inilah resep Terong bakar, acar tomat. Resep Terong bakar, acar tomat yang dishare oleh lina karlina bisa jadi .



    gambar untuk resep Terong bakar, acar tomat


    Resep Terong bakar, acar tomat


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Terong ungu besar 2 buah, yg putih jg bisa
    2. Bahan acar
    3. 1 buah tomat yg besar
    4. 2 buah Cabe rawit
    5. 2 buji bawang merah ukuran sedang
    6. secukupnya Garam
    7. secukupnya Gula
    8. secukupnya Penyedap
    9. secukupnya Terasi
    10. secukupnya Jeruk nipis
    11. secukupnya Air panas

    Cara Membuat

    1. Bakar terong ungu di bara api, sampai terong lunak. Angkat jika sdh lunak, kupas kulitnya, potong masing masing jd 3 bagian lalu sisihkan.

    2. Bahan acar, potong2 tomat ukuran kotak2 kecil, iris cabe dan bawang merah campur jd satu dlm mangkok. Tabukn garam, penyedap rasa, terasi dan gula. siram air panas atw hangat. peras jeruk nipis. Jika sdh tes rasa. Jika ada yg kurang bisa d tambahkan sesuai selera masing2 ya. Terahir masukan terong bakar ke dlm acar. Jd deh.




    Itulah Resep Terong bakar, acar tomat, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Terong bakar, acar tomat diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Terong bakar, acar tomat Oleh lina karlina diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Terong bakar, acar tomat Oleh lina karlina dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/11/resep-terong-bakar-acar-tomat-oleh-lina.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.