Resep Es rujak seger oleh nisa ummu Abdurrahman
Berikut ini adalah cara memasak Es rujak seger. Resep Es rujak seger yang dibuat oleh nisa ummu Abdurrahman dapat disajikan .
Resep Es rujak seger
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 buah mangga mengkel
- 250 grm gula jawa
- 3 buah cabe rawit(sesuai selera)
- 5 buah asam jawa
- Garam
- 700 ml air
Langkah
-
Kupas mangga lalu iris tipis, sisihkan.
-
Rebus air, sambil menunggu mendidih, buat bumbu nya.
-
Ulek semua bumbu sampai halus, termasuk gula jawa, asem Jawa dan garam.
-
Masukan bumbu pada air mendidih, masak sebentar. Koreksi rasa.
-
Bila kurang manis, tambahkan gula putih. Jika rasa kuah sudah pas, angkat lalu dinginkan.
-
Masukan beberapa potong mangga ke plastik es, lalu tambahkan kuah nya.
-
Jika sudah siap semuanya, masukan ke dalam freezer.
Itulah Resep Es rujak seger, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Es rujak seger diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Es rujak seger Karya nisa ummu Abdurrahman diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Es rujak seger Karya nisa ummu Abdurrahman dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2015/12/resep-es-rujak-seger-karya-nisa-ummu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.