Resep Chicken nuggets oleh Dea ardiansyah
Berikut ini adalah cara membuat Chicken nuggets. Resep Chicken nuggets yang ditulis Dea ardiansyah bisajadi .
Resep Chicken nuggets
Porsi:
Bahan-bahan
- 800 gram ayam bagian dada (giling)
- 1 buah wortel
- 1 /2 bungkus masako ayam (sesuai selera)
- 2 butir telur
- 2 bungkus Tepung roti kasar
- Daun bawang (secukupnya / sesuai selera)
- Minyak goreng
Cara Membuat
- Siapkan ayam yg sudah di giling dalam wadah,masukan 1 butir telur aduk rata
- Kemudian potong dadu kecil wortel dan juga daun bawang, kemudian siapkan tepung roti (7sdm) dan masako masukan semua bahan ke adonan,aduk sampai merata kemudian bentuk bulat atau dicetak biar lebih menarik...
- Kocok 1 butir telur dalam wadah dan siapkan juga tepung roti dalam wadah secara terpisah
- Baluri dengan telur kemudian baluri dengan tepung roti,dan goreng sampai kuning keemasan...
- Sajikan makanan.. bisa untuk cemilan sore...Yummyyy.... ??
Demikianlah tadi Resep Chicken nuggets, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Chicken nuggets diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Chicken nuggets diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Chicken nuggets dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/01/resep-chicken-nuggets.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.