Resep Mangut Ikan oleh Erina Maulana
Berikut ini cara memasak Mangut Ikan. Resep Mangut Ikan yang dibuat oleh Erina Maulana bisa menjadi .
Resep Mangut Ikan
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor Ikan segar atau ikan asap (aku pakai ikan Sea Bream segar)
- 2 ruas jari kencur
- 2 buah lombok merah besar
- 1 ruas jari lengkuas
- 4 lembar daun jeruk purut
- 4 butir bawang putih
- 4 butir bawang merah
- 1 sendok teh kunyit bubuk (bisa juga 2 ruas kunyit segar)
- 1 sendok teh ketumbar bubuk
- 1 batang Daun sereh
- 1 buah Tomat segar (merah atau hijau)
- 2 gelas santan agak kental
- sesuai selera Cabai rawit
Cara Membuat
- Goreng ikan sebentar,cukup sampai kulit luarnya kering saja. Blender bawang putih,bawang merah,lombok merah sampai halus.
- Panaskan minyak, tumis bumbu halus tadi lalu tambahkan kunyit bubuk, ketumbar bubuk,lengkuas, daun sereh,daun jeruk. Tumis sampai matang dan wangi.
- Tuang air hangat,aduk- aduk lalu masukkan ikan. Beri santan, gula garam,lalu masak sampai matang dan agak kental.
- Masukkan tomat yg dipotong, dan cabe rawit utuh masak sampai agak layu.
- Setelah matang, matikan kompor lalu taburi dengan bawang merah goreng.
- Sajikan dengan nasi panas..selamat mencoba..
Itulah Resep Mangut Ikan, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mangut Ikan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mangut Ikan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mangut Ikan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/02/resep-mangut-ikan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.