Resep Nasi Goreng Variasi oleh King thiia
Dibawah ini adalah cara membuat Nasi Goreng Variasi. Resep Nasi Goreng Variasi yang ditulis King thiia dapat disajikan 4 piring.
Resep Nasi Goreng Variasi
Porsi: 4 piring
Bahan-bahan
- 2 potong tahu
- 4 piring nasi
- 100 gram udang sedang
- 1/4 kg kol
- 1 buah tomat
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 2 buah cabe merah
- 1 butir telur
- Secukupnya minyak goreng
- Secukupnya penyedap rasa
Langkah
-
Tahu dipotong dadu atau sesuai selera, lalu rendam dgan air garam biar nnti tahunya berasa.. potong udang menjadi 2 (ini sesuai selera ya)
-
Blender bumbunya seperti cabe merah, bawang merah dan bawang putih (bagi yg ingin pedis tambahkan cabe rawit) tomatnya diiris tipis tipis saja.
-
Siapkan wajan dan panaskan minyaknya... goreng tahu yg tadi sdah direndam dgan air garam, klo sdah masak silahkan sisihkan.
-
Goreng telur lalu sisihkan dan potong potong panjang (telurnya jga sesuaikan mau didadar ato diceplok)
-
Tumis bumbu yg tadi sdah diblender, masukkan tomatnya...
-
Stelah bumbu tercampur, masukkan udangnya lalu aduk aduk, klo udangnya sudah berwarna merah masukkan kolnya jann lupa penyedap rasanya.. tumis hingga kolnya agak layu.
-
Masukkan nasi dan aduk sampai warna nasinya merata lalu masukkan tahu yg tdi sdah digoreng dan telur yg sdah dipotong potong, aduk lagi hingga merata.
-
Sisihkan dan selamat menikmati ??????
Itulah tadi Resep Nasi Goreng Variasi, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi Goreng Variasi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Goreng Variasi Dari King thiia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Goreng Variasi Dari King thiia dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/02/resep-nasi-goreng-variasi-dari-king.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.