Resep Putri salju keju mete oleh Annisa Indah Vuspita
Berikut ini adalah resep memasak Putri salju keju mete. Resep Putri salju keju mete yang ditulis Annisa Indah Vuspita dapat disajikan .
Resep Putri salju keju mete
Porsi:
Bahan-bahan
- 150 gram tepung terigu kunci sangrai
- 200 gram butter
- 50 gram tepung maizena
- 5 butir kuning telur
- 70 gram gula halus
- 100 gram kacang mede sangrai cincang kasar
- 50 gram susu bubuk
- 50 gram keju parut
- Bahan taburan
- 50 gram susu bubuk fullcream
- 50 gram gula halus donat
Langkah
-
Ayak tepung terigu,maizena dan susu bubuk sisihkan.Kocok butter,gula halus dan telur sekitar 3menit masukan keju dan kacang mete sangrai aduk dengan spatula tambahkan ayakan tepung aduk lagi sampai rata.bulatkan/cetak adonan sesuai selera panggang sekitar 25 menit.angkat dan anginkan.selagi hangat gulingkan kedalam taburan gula halus dan susu bubuk.siap dimasukan dalam toples
Itulah Resep Putri salju keju mete, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Putri salju keju mete diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Putri salju keju mete Oleh Annisa Indah Vuspita diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Putri salju keju mete Oleh Annisa Indah Vuspita dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/02/resep-putri-salju-keju-mete-oleh-annisa.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.