Resep Schotel Tuna Spaghetti By dita

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Schotel Tuna Spaghetti By dita
  • Resep Schotel Tuna Spaghetti oleh dita

    Berikut ini adalah resep cara membuat Schotel Tuna Spaghetti. Resep Schotel Tuna Spaghetti yang dishare oleh dita dapat disajikan 4 porsi.



    cara membuat Schotel Tuna Spaghetti


    Resep Schotel Tuna Spaghetti


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gram spaghetti
    2. 150 gram tuna kaleng
    3. 200 ml susu cair
    4. 2 sdm tepung terigu
    5. 2 sdt garam
    6. 2 sdt merica
    7. 1 sdm oregano kering
    8. 2 sdm saus tomat botol
    9. 2 sdm saus sambal botol
    10. 1 sdm mentega
    11. 100 gram keju mozzarela
    12. 2 buah jamur merang
    13. 1 sdm olive oil

    Langkah

    1. Masak spaghetti dalam air mendidih tambahkan garam dan olive oil agar tidak lengket.

    2. Tumis bawang bombay hingga harum, masukkan tuna, jamur, garam, dan merica. Masak hingga setengah matang. Tambahkan tepung terigu, aduk rata.

    3. Masukkan susu cair aduk rata. Masukan saus tomat dan saus sambal. Aduk rata.

    4. Masukkan spaghetti aduk rata sampai tercampur semuanya. Kemudian, tambahkan oregano.

    5. Siapkan cup alumunium foil. Masukan campuran spaghetti yang sudah tercampur tuna sampai penuh. Taburkan keju mozzarela diatasnya. Panggang selama 20 menit. Sajikan ????




    Demikianlah tadi Resep Schotel Tuna Spaghetti, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Schotel Tuna Spaghetti diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Schotel Tuna Spaghetti By dita diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Schotel Tuna Spaghetti By dita dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/02/resep-schotel-tuna-spaghetti-by-dita.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.