Resep Bakso Sapi Kenyal Alami oleh Aditya
Berikut ini adalah cara membuat Bakso Sapi Kenyal Alami. Resep Bakso Sapi Kenyal Alami yang ditulis Aditya bisa disajikan .
Resep Bakso Sapi Kenyal Alami
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg daging sapi
- 2 butir telur
- secukupnya Merica
- secukupnya Garam
- 8 siung bawang putih
- 200 gr tepung tapioka
- Secukupnya penyedap rasa sapi
- 100 gr bawang merah goreng
- 50 gr bawang putih goreng
- 1 sdt baking powder
- secukupnya Es batu
- secukupnya Air es
Langkah
Masukkan semua bahan (daging, tepung, garam, merica, telur, bawang putih, bawang merah, penyedap rasa, dll) giling hingga halus (sesuai selera) dalam keadaan dingin (tambahkan es batu), kalo saya karena gak punya gilingan bakso, giling daging dan semua bumbunya di pasar.
Jika sudah digiling, rebus air dalam panci.
Siapkan juga satu wadah berisi air es.
Ambil adonan secukupnya buat bulatan sesuai selera, masukkan kedalam panci yang berisi air panas (jangan masukkan adonan saat air mendidih, karena bentuknya tidak akan halus)
Jika bakso telah mengambang di permukaan air, masukkan ke dalam air es, agar bakso kenyal
Jika sudah dingin. Bakso dapat disimpan atau langsung digunakan
Untuk menghidangkan bakso, masukkan bakso ke dalam panci mendidih yang berisi kuah bakso, tunggu hingga mengambang. Ambil bakso yang mengambang dan kuah, tuangkan pada mangkuk. Sajikan dengan mie dan sayuran sesuai selera.
Itulah tadi Resep Bakso Sapi Kenyal Alami, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bakso Sapi Kenyal Alami diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bakso Sapi Kenyal Alami By Aditya diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bakso Sapi Kenyal Alami By Aditya dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/03/resep-bakso-sapi-kenyal-alami-by-aditya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.