Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut oleh Devi Mudiv
Berikut ini cara memasak Bolu kukus kentang (no mixer) lembut. Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut yang dibuat oleh Devi Mudiv bisajadi .
Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut
Porsi:
Bahan-bahan
- 7 sdm tepung terigu saya pakai cakra kembar
- 8 sdm gula pasir
- 2 butir telur ayam
- 1 sdm maizena
- 1 sdt Baking powder
- Vanilli, saya pakai tempat yang bundar kecil
- 1 sdt Sp/tbm
- 1 sachet susu bubuk dancow
- 1 sachet skm putih
- 1 buah kentang kukus haluskan
Cara Membuat
- Kocok telur, gula, baking powder, sp/tbm, vanili sampai putih mengental
- Masukkan tepung terigu, susu dancow, skm putih dan maizena, lalu kocok sampai tercampur rata
- Lalu masukkan kentang yang sudah di kukus dan di haluskan, lalu kocok lagi sampai tercampur rata
- Sediakan loyang yang sudah di lumuri margarin dan tepung. Lalu kukus selama 45menit
- Sajikan. Bolu kukus kentang sudah siap untuk disantap bersama keluarga
Itulah Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu kukus kentang (no mixer) lembut dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-bolu-kukus-kentang-no-mixer-lembut.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.