Resep Puding Buah Naga Fla Durian oleh Asti Pratiwi Duhri
Berikut ini resep Puding Buah Naga Fla Durian. Resep Puding Buah Naga Fla Durian yang dishare oleh Asti Pratiwi Duhri bisa menjadi 3 pirex.
Resep Puding Buah Naga Fla Durian
Porsi: 3 pirex
Bahan-bahan
- bahan fla:
- 1 buah durian
- 3 gls coklat santan
- 1/2 kaleng SKM
- 3 sdm maizena larutkan dlm air (gunakan air santan dlm bhn sj)
- 6 sdm gula pasir (klo suka manis boleh ditambah)
- secukupnya garam
- bahan puding:
- 2 buah naga ukuran kecil
- 4 bgks agar-agar swallow plain
- 1/2 kaleng SKM
- 1 kotak santan kara ukrn sedang
- 8 gelas air putih
- 4 butir telur kocok lepas
- 6 sdm gula pasir
Cara Membuat
-
Untuk Fla
-
Kupas durian, pisahkan dengan batunya kemudian haluskan/blender
-
Campurkan durian dengan semua bahan untuk fla kecuali tepung maizena
-
Masak bahan fla adik sampai mendidih
-
Masukkan tepung maizena aduk sampai mendidih kemudian masukkan ke dalam pirex
-
Untuk puding:
-
Kupas buah naga dan haluskan/blender
-
Campurkan semua bahan untuk puding kecuali buah naga dan telur
-
Masak bahan puding aduk terus sampai mendidih
-
Masukkan buah naga sambil terus diaduk sampai mendidih
-
Masukkan telur aduk sampai mendidih
-
Tuang di atas fla dan tunggu sampai dingin kemudian masukkan ke lemari es
Demikianlah Resep Puding Buah Naga Fla Durian, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Puding Buah Naga Fla Durian diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding Buah Naga Fla Durian Karya Asti Pratiwi Duhri diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding Buah Naga Fla Durian Karya Asti Pratiwi Duhri dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-puding-buah-naga-fla-durian-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.