Resep Tumis ikan cue pete jontor

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Tumis ikan cue pete jontor
  • Resep Tumis ikan cue pete jontor oleh Happy kitchen

    Berikut ini resep masakan Tumis ikan cue pete jontor. Resep Tumis ikan cue pete jontor yang dishare oleh Happy kitchen bisa menjadi .



    resep Tumis ikan cue pete jontor


    Resep Tumis ikan cue pete jontor


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 5 ekor ikan cue (saya pakai kembung)
    2. 10 buah cabai keriting campur (merah dan hijau)
    3. 10 buah cabai rawit campur (merah dan hijau)
    4. 1 papan petai kupas dan belah dua
    5. 1 sendok makan kecap manis
    6. 1/2 sendok makan kecap ikan
    7. 1/2 buah tomat
    8. 5 siung bawang merah
    9. 3 siung bawang putih
    10. 1 daun salam
    11. secukupnya Garam
    12. Air

    Cara Membuat

    1. Goreng ikan cue sampai tingkat kematangan yang disukai (kalau saya sukanya sampai ikan garing)
    2. Iris bawang merah, bawang putih, cabai keriting, cabai rawit dan tomat
    3. Tumis bawang sampai wangi, masukan cabai, daun salam lalu tomat dan kemudian ikan yang telah digoreng
    4. Beri kecap manis, kecap ikan dan air secukupnya lalu masukan petai
    5. Setelah itu tambahkan garam. Kemudian koreksi rasa.



    Itulah Resep Tumis ikan cue pete jontor, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Tumis ikan cue pete jontor diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Tumis ikan cue pete jontor diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Tumis ikan cue pete jontor dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/04/resep-tumis-ikan-cue-pete-jontor.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.