Resep Bacem tahu tempe cabe rawit oleh kristina
Dibawah ini adalah resep cara membuat Bacem tahu tempe cabe rawit. Resep Bacem tahu tempe cabe rawit yang ditulis kristina bisa menjadi .
Resep Bacem tahu tempe cabe rawit
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 papan tempe potong2
- 6 buah tahu potong2 jadi 2
- 10 bh cabe rawit utuh
- 2 lembar daun salam
- 2 cm lengkuas memarkan
- 200 ml air
- secukupnya minyak untuk menumis
- 3 sdm kecap manis
- 1/2 buah gula merah
- bumbu halus:
- 5 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 bh kemiri
- 1/2 sdt lada
- 1 sdt ketumbar
- 1 sdt garam
- 1/2 sdt penyedap rasa (saya pake royco)
Cara Membuat
- Tumis bumbu halus sampai harum.. masukkan tempe dan tahu masukkan daun salam,lengkuas tambahkan air
- Tambahkan kecap manis dan gula merah kemudian tes rasa. Apabila udah pas tunggu bumbu meresap
- Sebelum di angakat masukkan cabe rawit utuh lalu aduk aduk... jadii dehh bacem ala alaa ?
Demikianlah tadi Resep Bacem tahu tempe cabe rawit, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bacem tahu tempe cabe rawit diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bacem tahu tempe cabe rawit diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bacem tahu tempe cabe rawit dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/05/resep-bacem-tahu-tempe-cabe-rawit.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.