Resep Nasi Kebuli Kambing - Dapur Yayang

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Nasi Kebuli Kambing - Dapur Yayang
  • Resep Nasi Kebuli Kambing oleh Dapur Yayang

    Inilah resep cara membuat Nasi Kebuli Kambing. Resep Nasi Kebuli Kambing yang dibuat oleh Dapur Yayang bisa disajikan .



    gambar untuk resep makanan Nasi Kebuli Kambing


    Resep Nasi Kebuli Kambing


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 750 gram beras basmati (sy merk abu kass)
    2. 1200 ltr air untuk rebus daging kambing (sampai empuk)
    3. 1/2 kg daging kambing
    4. 15 siung bawang merah
    5. 4 siung bawang putih
    6. 7 biji cengkeh
    7. 3 potong kayu manis
    8. 6 biji kapulaga
    9. 2 sdm ketumbar
    10. 2 sdt jinten
    11. 2 sdt adas
    12. 6 biji bunga lawang
    13. 2 sdm garam/sesuai selera
    14. 3 sdm minyak samin (boleh minyak goreng biasa)
    15. 4 cm jahe
    16. 2 ruas jari/secukupnya kunyit (bisa juga ga pake kunyit)
    17. 75 ml santan (bisa pake kara)
    18. 3 lembar daun salam
    19. 3 lembar daun jeruk
    20. 4 batang sereh

    Cara Membuat

    1. Blender bumbu (bawang merah, bawang putih ketumbar, jinten, adas, kunyit, jahe) tumis bumbu yg sudah di blender tambah cengkeh, kayu manis, kapulaga, bunga lawang, sereh, salam, daun jeruk, sereh dan garam sampai harum.

    2. Masukan daging kambing kedalam tumisan bumbu.. Tambah air.. Masak hingga empuk.. Jika sudah empuk tambahkan santan kara

    3. Sambil menunggu daging matang.. Cuci beras basmati sampai bersih.. Siapkan rice cooker untuk memasak

    4. Angkat daging dr air.. Karena air rebusan yg sudah berbumbu digunakan untuk memasak nasi..tambahkan air satu ruas jari dr permukaan atas nasi.. Jika sudah taro daging kambing diatas genangan airnya

    5. Kenapa tadi ga langsung aja? Biar tau takaran airnya.. Agar tidak kelembekan atau kekerasan..

    6. Masak di rice cooker sampai matang..

    7. Untuk finishing : daging kambing diangkat.. Oven di microwave.. Jika tdk ada microwave, panggang sebentar diatas teflon.. Buat sambal sesuai selera..

    8. Sajikaaaannnn..




    Itulah Resep Nasi Kebuli Kambing, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Nasi Kebuli Kambing diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Kebuli Kambing - Dapur Yayang diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Nasi Kebuli Kambing - Dapur Yayang dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/05/resep-nasi-kebuli-kambing-dapur-yayang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.