Resep Soto telur simple oleh Pawon KAMPOENGAN
Inilah resep Soto telur simple. Resep Soto telur simple yang ditulis Pawon KAMPOENGAN bisa jadi 4-5 porsi.
Resep Soto telur simple
Porsi: 4-5 porsi
Bahan-bahan
- 4 butir telur
- 1 bungkus soun
- 1 liter air
- 3 sdm minyak untuk menumis
- secukupnya Daun bawang dan seledri
- Bumbu =
- 7 butir bawang putih
- 5 butir bawang merah
- 1/2 sdt ketumbar bubuk
- 1/4 sdt lada bubuk
- 1 cm kunyit
- 2 cm jahe
- 2 cm lengkuas
- 3 lembar daun jeruk
- 2 lembar daun salam
- 1 batang serai
- 2 butir kemiri
- Secukup nya garam
- Secukupnya penyedap rasa
- 2 bungkus kaldu ayam bubuk
- Sambal =
- 5 butir cabe rawit
- secukupnya Garam
- 1 buah jeruk
Langkah
-
Rebus telur hingga matang
-
Haluskan bumbu boleh di ulek atau di blender kalo saya di ulek bersama garam dan penyedap rasa
-
Ulek hingga halus
-
Rendam soun di air dingin
-
Panas kan minyak. Tumis bumbu masukan serai daun salam dan daun jeruk aduk" hingga harum
-
Setelah harum tambah kan air tunggu hingga mendidih.. tambah kan kaldu ayam cek rasa. Tambah kan irisan daun bawang
-
Susun di mangkok soun telur siram dengan kuah tambahkan sambal siiaaapp untuk di nikmati ??
Itulah Resep Soto telur simple, Semoga saja berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Soto telur simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto telur simple - Pawon KAMPOENGAN diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Soto telur simple - Pawon KAMPOENGAN dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/05/resep-soto-telur-simple-pawon-kampoengan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.