Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi oleh DapoerAy's
Dibawah ini adalah cara membuat Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi. Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi yang dishare oleh DapoerAy's bisa menjadi .
Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi
Porsi:
Bahan-bahan
- 700 gr tulang sapi yg sdh dipotong, cuci bersih
- 1 buah kentang besar kupas potong2
- 1 bh wortel besar kupas, potong2
- 2 batang seledri, cuci bersih simpulkan
- 2 btg bawang daun potong2
- 1 ruas jari kayu manis
- 3 butir kapulaga
- 3 liter air
- jika suka Kaldu bubuk rasa sapi
- 1,5 sdm air jeruk nipis
- Secukupnya garam (sy 2 sdt)
- Bumbu halus :
- 4 siung besar bawang putih
- 2 siung besar bawang merah
- 1 sdt munjung merica bulat
- 1/2 biji pala
- Pelengkap :
- 1 buah tomat , Irisan
- 1 Batang seledri , Irisan
- secukupnya Bawang goreng
Cara Membuat
- Masukkan tulang ke dalam panci, beri 1 liter air masak sampai air mendidih dan buih kotor keluar dari tulang (sekitar 15-20 menit), kemudian matikan kompor, angkat tulang buah air bekas rebusan yg keruh.
- Didihkan 2 liter air, masukkan tulang dan kayu manis setelah air mendidih. Rebus sampai daging2 yg melekat di tulang empuk, sisakan kuah sekitar 1 liter, jika kurang tambah air panas (jmlh kuah sila sesuaikan selera).
- Setelah empuk, masukkan bumbu halus, masak selama 10 menit sampai bumbu matang dan tidak bau langu baru masukkan potongan sayuran.
- Tunggu sayuran setengah empuk, masukkan potongan bawang daun dan seledri yg disimpul. Beri garam dan kaldu bubuk, terakhir masukkan air jeruk nipis (masukkan 1 sdm dulu).
- Cicipi rasa, koreksi jika ada yg belum pas, matikan kompor. Pindah ke mangkuk saji. Sajikan dg bahan pelengkap, dinikmati dg lontong ok bnget nich. Segeer, nikmat tiada tara..!!
Itulah Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sup Tulang Sapi #KitaBerbagi dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/05/resep-sup-tulang-sapi-kitaberbagi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.