Resep Masak kecap tahu telur kentang baso oleh mamake
Berikut ini adalah cara membuat Masak kecap tahu telur kentang baso. Resep Masak kecap tahu telur kentang baso yang ditulis mamake dapat disajikan .
Resep Masak kecap tahu telur kentang baso
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 bh tahu coklat segitiga
- 4 btr telur kukus/rebus
- 3 bh baso sapi potong 2
- 1/2 kg kentang, potong selera, goreng
- bumbu:
- 2 siung bawang putih geprek cincang
- 4 siung bawang merah iris
- 1 bh tomat, iris selera
- seadanya daun bawang (bagian putih),
- 1 sdt saos tiram
- 1 sdm saus inggris abc
- secukupnya kecap manis (selera)
- merica
- garam
- gula pasir
- air panas
Langkah
Kukus tahu dan telur. Biar tahu gak asem. Sisihkan
Tumis bawang putih+bawang merah+tomat+daun bawang hingga wangi, masukkan tahu, baso dan telur, tambahkan kecap manis, saos tiram, saos inggris, merica, garam, gula pasir dan kecap manis, tuang air panas hingga terendam, aduk perlahan hingga tercampur, koreksi rasa, tutup panci, masak hingga kuah agak menyusut.
Masukkan kentang, aduk perlahan, tutup panci, biarkan mendidih kurleb 7-10menit, api sedang, koreksi rasa, hidangkan.
Menu of the day
Demikianlah tadi Resep Masak kecap tahu telur kentang baso, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Masak kecap tahu telur kentang baso diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Masak kecap tahu telur kentang baso Karya mamake diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Masak kecap tahu telur kentang baso Karya mamake dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/06/resep-masak-kecap-tahu-telur-kentang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.