Resep Oseng kangkung oleh dwi hartati firmansyah
Berikut ini resep masakan Oseng kangkung. Resep Oseng kangkung yang dibuat oleh dwi hartati firmansyah bisa menjadi 2 porsi.
Resep Oseng kangkung
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 2 ikat kangkung akar
- 1 bonggol jagung manis
- 5 buah cabe rawit merah
- 5 buah cabeerah keriting
- 2 siung bawang putih
- 4 butir bawang merah
- 1 buah tomat merah ukuran sedang
- 1 sdm saos tiram
- Secukupnya garam
- Secukupnya penyedap
- Secukupnya gula pasir
- 1/2 gelas belimbing air
- Minyak umtuk menumis
Langkah
-
Siangi dan cuci beraih kangkung pada air mengalir
-
Iris jagung manis/pipil
-
Iris cabe merah, rawit merah, bawang merah, bawang putih, tomat
-
Tumis semua bumbu iris sampai harum,masukan jagung manis aduk rata, setelah jagung mulai kaku masukan air dan biarkan mendidih dan agak surut, masukan garam, penyedap, saos tiram, kangkung dan tumis sampai kematangan yang diinginkan (lebih enak jgn terlalu matang), angkat dan sajikan.
Itulah tadi Resep Oseng kangkung, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Oseng kangkung diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Oseng kangkung Karya dwi hartati firmansyah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Oseng kangkung Karya dwi hartati firmansyah dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/06/resep-oseng-kangkung-karya-dwi-hartati.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.