Resep Pie Isi Vla oleh Joanne Sebastian
Berikut ini adalah resep Pie Isi Vla. Resep Pie Isi Vla yang dishare oleh Joanne Sebastian cukup untuk 15 pcs.
Resep Pie Isi Vla
Porsi: 15 pcs
Bahan-bahan
- ??crust :
- 225 gr terigu protein rendah
- 25 gr susu bubuk
- 125 gr margarin / butter
- 1/2 sdt garam
- 5 sdm air es
- ??custard :
- 400 ml susu cair
- 2 kuning telor
- 1/2 sdm margarin
- 40 gr maizena + larutkan dng 3sdm air
- 5 sdm gula pasir
- 2 sdm rhum (boleh skip)
- Secukupnya potongan cherry
Langkah
-
Crust : Campur semua bahan crust jadi satu, aduk pakai garpu. Cetak di cetakan pie, tusuk2 pakai garpu. Panggang sampai matang
-
Custard : Kocok kuning telor, pakai garpu, masukkan susu cair, gula,garam, maizena, margarin aduk rata. Masak diatas kompor sampai kental dan meletup2, matikan api. Setelah dingin, tuang rhum, aduk2. Sisihkan.
-
Penyelesaian : 1. Siapkan bahan kulit yang sudah matang diatas wadah 2. Masukkan vla dalam piping bag (plastik segitiga) 3. Semprotkan kedalam mangkok kulit pie sampai penuh 4. Hiasi dengan cherry (atau sesuai selera)
Itulah Resep Pie Isi Vla, Semoga berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pie Isi Vla diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pie Isi Vla Kiriman dari Joanne Sebastian diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pie Isi Vla Kiriman dari Joanne Sebastian dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/06/resep-pie-isi-vla-kiriman-dari-joanne.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.