Resep Hun kwe nangka oleh Bunda Yasmin
Inilah resep masakan Hun kwe nangka. Resep Hun kwe nangka yang dibuat oleh Bunda Yasmin cukup untuk .
Resep Hun kwe nangka
Porsi:
Bahan-bahan
- 600 ml santan dr 1 butir kelapa
- 140 gr gula pasir
- 75 gr tepung hun kwe
- 1 sdm agar2 putih
- Secukupnya garam
- 3 lembar daun pandan
- Secukupnya buah nangka, potong2 sesuai selera
- Daun pisang untuk membungkus/ cetakan (sy pkai cetakan)
Cara Membuat
- Campur semua bahan, aduk rata sampai gulanya larut
- Nyalakan kompor, masak dgn api kecil. Diaduk terus karna gmpang gosong, masak sampai meletup2
- Matikan kompornya, tuang buah nangka aduk rata
- Masukkan ke cetakan satu persatu sampai adonan habis, setelah dingin simpan di kulkas biar lebih enak
Demikianlah Resep Hun kwe nangka, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Hun kwe nangka diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Hun kwe nangka diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Hun kwe nangka dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/07/resep-hun-kwe-nangka.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.