Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan oleh shinta candra
Berikut ini adalah resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan. Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan yang dibuat oleh shinta candra bisa disajikan .
Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 keping mie burung dara
- 2 buah wortel, potong kecil
- 1/4 buah kobis, potong kecil
- 1 batang daun bawang, potong kecil
- Secukupnya Minyak goreng
- Bumbu halus
- 2 siung bawang putih
- 2 butir kemiri
- 1 sdt Merica
- secukupnya Garam
Cara Membuat
- Rebus mie. Tiriskan. Sisihkan.
- Tumis bumbu halus, masukkan sayuran (kecuali daun bawang) osreng sampe layu. Baru masukkan mienya dan 2 sdm air agar bumbunya meresap. Masukkan daun bawang. Sreng-sreng. Icip-icip. Angkat
Itulah Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie Goreng Kampung/ Mie Buwuhan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/07/resep-mie-goreng-kampung-mie-buwuhan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.