Resep Pisang Goreng Saus Greentea oleh Deny Kramawidjaja
Berikut ini adalah cara memasak Pisang Goreng Saus Greentea. Resep Pisang Goreng Saus Greentea yang ditulis Deny Kramawidjaja bisa disajikan 2 porsi.
Resep Pisang Goreng Saus Greentea
Porsi: 2 porsi
Bahan-bahan
- 4 buah pisang kepok, belah dua
- 15 sdm tepung serbaguna
- 2 sdm tepung beras
- 1 sdt garam
- 2 sdm gula pasir
- Bahan Saus
- 1/2 sdt vanila bubuk
- 1 sdt bubuk greentea
- 1 sdt tepung maizena, larutkan dengan 1 sdt air
- 60 ml air
- 1 sdm susu kental manis putih
- 1 sdm gula pasir
- Secukupnya keju parut untuk taburan
Langkah
-
Saus : campur semua bahan saus. Didihkan hingga mengental. Angkat, dinginkan.
-
Pisang goreng : campur tepung terigu, tepung beras, gula, garam, vanila dan air. Aduk rata. Airnya dikira2 saja jangan terlalu encer.
-
Masukkan pisang yang telah dipotong kedalam adonan tepung.
-
Goreng dalam minyak panas hingga matang. Angkat.
-
Potong2 pisang menggunakan gunting dapur hingga ukuran kecil2.
-
Letakkan pada wadah saji. Siram dengan susu kental manis putih atau coklat. Siram dengan saus greentea.
-
Taburkan keju diatasnya. Sajikan
Demikianlah Resep Pisang Goreng Saus Greentea, Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Pisang Goreng Saus Greentea diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pisang Goreng Saus Greentea Dari Deny Kramawidjaja diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Pisang Goreng Saus Greentea Dari Deny Kramawidjaja dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/07/resep-pisang-goreng-saus-greentea-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.