Resep Marble chiffon cake oleh Jayanti Chang
Dibawah ini adalah cara membuat Marble chiffon cake. Resep Marble chiffon cake yang dishare oleh Jayanti Chang bisa jadi .
Resep Marble chiffon cake
Porsi:
Bahan-bahan
- 6 butir telur
- 110 gr gula pasir
- 60 gr minyak sayur
- 100 gr susu cair
- 100 gr tepung protein rendah
- 10 gr coklat bubuk
- 5 gr corn strach
Langkah
-
Pisahkan putih telur dan kuning telur
-
Wishk kuning telur dengan sebagian gula tambahkan minyak sayur aduk rata kemudian masukan susu cair
-
Tambahkan tepung terigu yang sudah diayak
-
Bagi adonan menjadi dua bagian
-
Tambahkan 10gr coklat bubuk ke adonan pertama aduk sampai rata,kemudian tambahkan 10 gr tepung ke adonan kedua
-
Langkah selanjutnya kocok putih telur sampai berbusa tambahkan corn starch,lalu masukan sisa gula kocok sampai putih pucat dan kaku(dibalik tidak tumpah)
-
Bagi adonan putih telur menjadi dua bagian
-
Campurkan perlahan adonan putih telur ke adonan kuning kemudian ke adonan coklat
-
Tuang kedua adonan secara bergantian ke loyang chiffon
-
Ketuk loyang 2x untuk menghilangkan gelembung udara
-
Panggang dengan suhu 165c(45 menit)tergantung oven masing2
-
Balikkan loyang setlah keluar dari oven sampai dingin baru keluarkan dari loyang
Itulah Resep Marble chiffon cake, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Marble chiffon cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Marble chiffon cake Oleh Jayanti Chang diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Marble chiffon cake Oleh Jayanti Chang dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/09/resep-marble-chiffon-cake-oleh-jayanti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.