Resep Puding susu mozaik

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Puding susu mozaik
  • Resep Puding susu mozaik oleh Ms_vhya

    Berikut ini adalah resep masakan Puding susu mozaik. Resep Puding susu mozaik yang ditulis Ms_vhya dapat disajikan .



    gambar untuk cara membuat Puding susu mozaik


    Resep Puding susu mozaik


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. Bahan puding mozaik
    2. 1 bungkus agar2 plain
    3. 750 ml air
    4. 120 gr gula pasir
    5. 4 pewarna makanan
    6. Bahan puding susu
    7. 1 bungkus agar2 plain
    8. 50 gr gula pasir
    9. 500 ml susu cair / 500 ml (creamer+ air)

    Cara Membuat

    1. Masak dlu bahan puding mozaik ya smpai matang lalu bagi 4 beri warna masing2 (dinginkan) lalu potong kotak
    2. Masak bahan puding susu smpai matang
    3. Masukan puding mozaik ke dlm loyang agar2 lalu siram dengan puding susu smpai penuh (diaduk sbntr agar wrnanya tercampur)
    4. Dinginkan dlm kulkas,



    Itulah Resep Puding susu mozaik, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Puding susu mozaik diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding susu mozaik diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Puding susu mozaik dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/09/resep-puding-susu-mozaik.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.