Resep Salad praktis dan sehat (menu diet) oleh Dapur Arin
Berikut ini cara memasak Salad praktis dan sehat (menu diet). Resep Salad praktis dan sehat (menu diet) yang ditulis Dapur Arin bisa jadi .
Resep Salad praktis dan sehat (menu diet)
Porsi:
Bahan-bahan
- 200 gr dada ayam tanpa lemak (boleh ganti ikan tuna)
- 3 lembar daun selada
- 1 buah timun ukuran kecil
- 1/2 siung bawang bombay
- secukupnya perasan jeruk lemon
- 1 sdm minyak jaitun
- secukupnya merica bubuk
Langkah
-
Cuci bersih ayam kemudian lumuri dengan perasan jeruk lemon dan sedikit merica bubuk
-
Panggang ayam dalam teflon dengan minyak jaitun setelah matang kemudian potong dadu lalu sisihkan
-
Iris selada,bombay dan timun yang telah di cuci bersih
-
Sajikan dalam piring sayuran dan ayam tadi kemudian beri perasan lemon jika suka (boleh skip)
Demikianlah tadi Resep Salad praktis dan sehat (menu diet), Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Salad praktis dan sehat (menu diet) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Salad praktis dan sehat (menu diet) - Dapur Arin diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Salad praktis dan sehat (menu diet) - Dapur Arin dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/09/resep-salad-praktis-dan-sehat-menu-diet.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.