Resep Rawon #bikinramadhanberkesan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Rawon #bikinramadhanberkesan
  • Resep Rawon #bikinramadhanberkesan oleh asri setiya rahayu

    Berikut ini adalah resep memasak Rawon #bikinramadhanberkesan. Resep Rawon #bikinramadhanberkesan yang dishare oleh asri setiya rahayu bisajadi .



    resep makanan Rawon #bikinramadhanberkesan


    Resep Rawon #bikinramadhanberkesan


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 kg balungan sapi
    2. 1/4 daging sandung lamur
    3. 1 sachet bumbu jadi rawon
    4. 2 buah keluwak
    5. 3 cm kunyit
    6. 3 cm jahe
    7. 3 cm lengkuas
    8. 2 batang sereh
    9. 6 biji kemiri
    10. 4 biji bawang putih
    11. 5 biji bawang merah
    12. 2 lembar daun salam
    13. 3 batang seledri
    14. 3 lembar daun jeruk
    15. 2 batang daun prey
    16. gula, garam, kaldu bubuk jamur, ketumbar bubuk, lada bubuk
    17. secukupnya bawang goreng
    18. segenggam kecambah pendek
    19. secukupnya sambal terasi

    Cara Membuat

    1. Rebus semua tulang dan daging sampai hampir empuk, masukkan keluwak
    2. Haluskan semua bawang, kemiri, kunyit, gula, garam lalu gongso masukkan lada, ketumbar, bumbu jadi, daun jeruk, daun salam, sereh
    3. Masukkan bumbu gongso kedalam panci daging, aduk rata, masukan jahe geprek, biarkan bumbu meresap sampai kecoklatan pekat
    4. Setelah daging empuk masukan seledri dan daun prey..
    5. Sajikan dengan taburan kecambah, bawang goreng dan sambal terasi.
    6. Nikmat mantab kuah dan sum-sum nya nyummy lembut ??



    Demikianlah tadi Resep Rawon #bikinramadhanberkesan, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Rawon #bikinramadhanberkesan diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Rawon #bikinramadhanberkesan diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Rawon #bikinramadhanberkesan dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/10/resep-rawon-bikinramadhanberkesan.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.