Resep Bebek bakar rempah kacang

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bebek bakar rempah kacang
  • Resep Bebek bakar rempah kacang oleh eby ebz

    Dibawah ini adalah cara memasak Bebek bakar rempah kacang. Resep Bebek bakar rempah kacang yang ditulis eby ebz dapat disajikan 4 porsi.



    bahan dan cara membuat Bebek bakar rempah kacang


    Resep Bebek bakar rempah kacang


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor bebek
    2. bumbu ungke rempah kacang
    3. 1/4 kg kacang tanah
    4. 1/4 gula jawa
    5. 3 buah cabe rawit
    6. 3 siung bawang putih
    7. 3 siung bawang merah
    8. daun jeruk
    9. laos
    10. kecap
    11. daun salam

    Cara Membuat

    1. Goreng kacang tanah hingga matang.
    2. Haluskan bersama dg bawang merah putih dan cabai
    3. Rebus air masukkan bebek dn bumbu halus tdi
    4. Masukkan gula jawa,salam,laos dan daun jeruk
    5. Beri kecap lalu bumbui. koreksi rasa. Rasa dominan manis gurih
    6. Setelah bebek lunak bakr sebentar utk mendapat tekstur gosong.
    7. Selamat mencoba



    Itulah Resep Bebek bakar rempah kacang, Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bebek bakar rempah kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bebek bakar rempah kacang diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bebek bakar rempah kacang dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/11/resep-bebek-bakar-rempah-kacang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.