Resep Bolu Kukus Mekar Irit oleh Nugrahayu Dewanti
Inilah resep masakan Bolu Kukus Mekar Irit. Resep Bolu Kukus Mekar Irit yang dibuat oleh Nugrahayu Dewanti bisa disajikan 4 porsi.
Resep Bolu Kukus Mekar Irit
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- 225 gr tepung terigu
- 1 sdt baking powder
- 175 gr gula pasir
- 1 butir telur
- 1 sdt sp
- 1/2 sdt vanili
- 160 ml air
- 2 tetes pewarna makanan
- secukupnya dark cooking chocolate, potong kotak kecil
Langkah
-
Ayak tepung terigu dan baking powder, sisihkan.
-
Kocok telur, vanili dan gula pasir hingga mengembang.
-
Masukkan air sedikit demi sedikit sambil terus dikocok. Kemudian masukkan campuran tepung terigu sedikit demi sedikit. Kocok terus hingga tercampur rata. Terakhir masukkan sp, kocok kembali dengan kecepatan tinggi sekitar 10 menit hingga kental dan kaku.
-
Bagi adonan dalam beberapa mangkok lalu tuang pewarna makanan secukupnya. Aduk rata.
-
Masukkan adonan kedalam cetakan yang sudah dialasi dengan cup cake hingga 1/2 bagian, lalu letakkan satu potong dark cooking chocolate ditengahnya. Setelah itu tuang adonan pewarna diatasnya.
-
Kukus dalam dandang yang sudah dipanaskan terlebih dahulu dan tutupnya dialasi dengan kain agar airnya tidak menetes keatas kue hingga matang dengan api sedang selama kurang lebih 10 menit.
-
Setelah matang, angkat kuenya dan lepaskan dari cetakan. Kemudian tata diatas piring saji.
Itulah tadi Resep Bolu Kukus Mekar Irit, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Bolu Kukus Mekar Irit diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Kukus Mekar Irit Oleh Nugrahayu Dewanti diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Bolu Kukus Mekar Irit Oleh Nugrahayu Dewanti dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/11/resep-bolu-kukus-mekar-irit-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.