Resep Cap cay telor puyuh super pedas oleh Iin Imro'ati
Inilah resep memasak Cap cay telor puyuh super pedas. Resep Cap cay telor puyuh super pedas yang dibuat oleh Iin Imro'ati bisa disajikan 3 porsi.
Resep Cap cay telor puyuh super pedas
Porsi: 3 porsi
Bahan-bahan
- 15 Butir telor puyuh kupas
- 2 buah wortel iris sesuai Selera
- bunga kol, sawi putih, buncis, sawi hijau, tomat
- 1 ons daging Ayam iris dadu
- 3 siung bawang putih besar, merica bubuk, kaldu bubuk, garam,
- saos tiram,
- 10 buah cabe rawit iris tipis
- 1 sdk makan tepung maizena
- 1 butir telur Ayam dikocok lepas
- 150 ml air kaldu Ayam
Langkah
Panaskan minyak goreng, masukkan telur Ayam yg Sudah dikocok, orak arik
Masukkan bawang putih yg Sudah digeprak, setelah harum masukkan wortel, Selanjutnya nya masukkan buncis
Setelah setengah Matang masukkan brokoli, tunggu Sebentar baru masukkan cabe rawit yg telah diiris, masukkan air kaldu Ayam
Tambahan sayur yang lain, masukkan merica bubuk, kaldu bubuk saos tiram, garam, maizena.
Masukkan telur puyuh, tes rasa hidangkan panas panas
Itulah tadi Resep Cap cay telor puyuh super pedas, Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Cap cay telor puyuh super pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cap cay telor puyuh super pedas By Iin Imro'ati diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cap cay telor puyuh super pedas By Iin Imro'ati dengan alamat Url: https://snowflakesmoon.blogspot.com/2016/11/resep-cap-cay-telor-puyuh-super-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.